Rabu, 20 Maret 2013

Tugas Softskill Kesehatan Mental Tulisan 2


·         Teori Kepribadian Sehat Menurut Beberapa Aliran

a.    Aliran psikoanalisa

Psikoanalisis adalah cabang ilmu yang dikembangkan oleh sigmun freud dan para pengikutnya. Pada dasarnya manusia di tentukan oleh energy psikis dan pengalaman-pengalaman diri. Kepribadian sehat menurut psikoanalisa adalah :
·     Manusia di dorong oleh dorongan seksual agresif
·     Perkembangan dini penting karena msalah-masalah kepribadian berakar pada konflik-konflik masa kanak-kanak yang depresi
·      Motif –motif dan konfliktidak sadar adalah sentral dalam tingkah laku sekarang
·      Manusia sebagai homo valens dengan berbagai dorongan dan keinginan
·      Individu bersifat egois, tidak bermoral dan tidak mau tahu kenyataan
Dalam aliran psikoanalisis manusia adaah korban dari tekanan konflik dan biologis pada masa kanak-kanak.

b.    Aliran behaviorisme

Manusia tidak di anggap memiliki sikap diri sendiri. Kepribadian sehat aliran behaviorisme yaitu :
·     Mementingkan faktor lingkungan
·     Sifatnya mekanis
·     Mementingkan masa lalu                                    
·     Menekankan pada faktor bagian
·     Menekankan pada tingkah laku yang nampak dengan mempergunakan metode obyektif

c.    Aliran humanistic

Dalam aliran humanistic bersifat optimistic, menjadi lebih baik dan berharap pada individu. Setiap manusia mampu untuk menjadi yang lebih baik. Setiap individu dapat mengatasi masalah atau kejadian buruk dalam masa lalunya.

sumber : http://psyche2nest.wordpress.com/2012/04/26/teori-kepribadian-sehat/ http://debu-community.blogspot.com/2012/04/teori-kepribadian-sehat-menurut.html


Tidak ada komentar:

Posting Komentar